Bunga Colobhantus Mekar di Antartika, Para Ahli Sebut Bumi dalam Bahaya? Begini Penjelasan Lengkapnya

Bunga Colobhantus Mekar di Antartika, Para Ahli Sebut Bumi dalam Bahaya? Begini Penjelasan Lengkapnya

Bunga Colobhantus Mekar di Antartika, Para Ahli Sebut Bumi dalam Bahaya? Begini Penjelasan Lengkapnya-sergey-shimid/unplash-

Di Antartika sendiri, wilayah yang ekstrem ini memang memiliki kondisi yang sangat keras bagi tanaman.

Namun, ada dua jenis tanaman berbunga asli yang telah lama tumbuh di benua ini, yaitu rumput rambut Antartika (Deschampsia antartica) dan lumut mutiara Antartika (Colobanthus quitensis).



adv

Kehadiran tanaman-tanaman ini telah menjadi ciri khas ekosistem Antartika.

Namun, yang membuat para ilmuwan dan peneliti khawatir adalah pertumbuhan yang cepat dari tanaman-tanaman tersebut.

Nicoletta Cannone dari University of Insubria telah melakukan penelitian tentang fenomena ini di Pulau Signy, yang merupakan bagian dari Kepulauan Orkney di Antartika Selatan.


mg2

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam 10 tahun terakhir, penyebaran tanaman Colobanthus dan Deschampsia ke seluruh benua beku ini telah menjadi lebih cepat, dan salah satu penyebab utamanya adalah peningkatan suhu di wilayah tersebut.

Baca juga: Viral! Apa Itu Coka Iba? Tradisi Unik Khas Maluku Utara Sambut Maulid Nabi, Ternyata Hal Ini yang Harus Dilakukan Umat Muslim

Baca juga: Pemeran Fred Weasley Harry Potter Menghembuskan Nafas Terakhir, Penyebab Michael Gambon Meninggal Dunia Usai Berjuang Lakukan Hal Ini,

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr