FAKTA Kebakaran di Kantor Bupati Pohuwato Gorontalo Diakibatkan Amarah Massa? Simak Informasi Selengkapnya Disini

FAKTA Kebakaran di Kantor Bupati Pohuwato Gorontalo Diakibatkan Amarah Massa? Simak Informasi Selengkapnya Disini

kebakaran-cullan-smith/unplash-

RIVAL.co.id - FAKTA Kebakaran di Kantor Bupati Pohuwato Gorontalo Diakibatkan Amarah Massa? Simak Informasi Selengkapnya Disini. 

Kejadian tragis terjadi di Pohuwato, Gorontalo, ketika kantor Bupati Pohuwato menjadi sasaran amuk massa yang menuntut ganti rugi lahan dari sebuah perusahaan tambang emas.



adv

Dalam insiden tersebut, kantor Bupati Pohuwato tidak hanya dibakar, tapi juga terjadi serangan terhadap kantor DPRD Pohuwato dan rumah jabatan (Rujab) Bupati Pohuwato.

Berikut adalah beberapa fakta terkini yang telah dirangkum dari berbagai sumber:

1. Penyebab Kantor Bupati Pohuwato Dibakar Massa


mg2

Penyebab terjadinya pembakaran kantor Bupati Pohuwato adalah tuntutan ganti rugi lahan yang diajukan oleh sekelompok massa kepada perusahaan tambang emas.

Polisi mengungkapkan bahwa perusahaan tersebut berusaha untuk memvalidasi daftar warga yang berhak menerima ganti rugi lahan.

Namun, terdapat sebagian massa yang tidak sabar menunggu hasil validasi dan akhirnya melakukan tindakan anarkis.

Menurut Kabid Humas Polda Gorontalo AKBP Desmont Harjendro, pendataan telah dilakukan oleh perusahaan terkait, tetapi datanya terus berubah dan menyebabkan ketidakpuasan. Hal ini berujung pada tindakan anarkis seperti pembakaran kantor Bupati Pohuwato.

Baca juga: Perjuangan Masyarakat untuk Mewujudkan Provinsi Sumba Sabu Raijua di Nusa Tenggara Timur, Bagaimana Langkahnya di Istana Negara?

Baca juga: Petualangan Alam di Magetan! 4 Pilihan Air Terjun Layak Dikunjungi, dari Keelokan Bidadari hingga Kemegahan Pundak Kiwo, Harga Tiket Berapa?

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr