Solusi Mudah! Tutorial Langkah-demi-Langkah untuk Mengubah Tampilan Status WhatsApp ke Mode Default dengan Cara Keluar dari Saluran

Solusi Mudah! Tutorial Langkah-demi-Langkah untuk Mengubah Tampilan Status WhatsApp ke Mode Default dengan Cara Keluar dari Saluran

whatsapp-Webster2703/pixabay-

Rival.co.id – Solusi Mudah! Tutorial Langkah-demi-Langkah untuk Mengubah Tampilan Status WhatsApp ke Mode Default dengan Cara Keluar dari Saluran.

Seiring dengan peluncuran fitur WhatsApp Channel atau Saluran WhatsApp, banyak warganet di media sosial yang merasa bingung dengan perubahan tampilan WhatsApp. Dalam tampilan baru ini, terdapat beberapa perubahan menarik yang memancing rasa penasaran.



adv

Ketika teman di dalam daftar kontak Anda membuat status, foto profil mereka kini muncul dalam lingkaran-linakran di bagian atas tampilan.

Baca juga: Terkenal Legenda Putri Tujuh Warna, Asal Usul Nama Kota Dumai Provinsi Riau Bikin Merinding! Bukan Mistis Tapi Menakjubkan Ini Sejarahnya

Baca juga: Terhidden Nggak Tuh? Temukan 7 Lokasi Wisata Alam Paling Memikat di Kota Solok Sumatera Barat, Tidak Boleh Dilewatkan untuk Berkunjung!


mg2

Baca juga: UPDATE Terbaru! Cek Harga Kamera Canon dari yang Murah hingga yang Bikin Tergoda, Ada Canon EOS 90d hingga Canon EOS 1500d

Namun, yang menarik, Anda tidak akan melihat preview dari status yang dibuat oleh teman Anda. Di bagian bawah, Anda akan menemukan pembaruan dari channel atau saluran yang Anda ikuti.

Tampilan baru ini muncul saat Anda memutuskan untuk bergabung dengan salah satu saluran yang tersedia.

Meskipun beberapa pengguna mungkin merasa bingung dengan perubahan ini, banyak yang berharap WhatsApp akan segera mengembalikan tampilan status WhatsApp seperti semula.

Lantas, bagaimana cara untuk mengembalikan tampilan status WhatsApp ke bentuk sebelumnya?

Langkah-Langkah Mengembalikan Tampilan Status WhatsApp

Untuk mengembalikan tampilan status WhatsApp seperti semula, caranya sangat mudah. Anda hanya perlu berhenti mengikuti saluran yang sebelumnya Anda ikuti. Berikut adalah langkah-langkahnya:

  1. Buka saluran yang telah Anda ikuti.
  2. Klik tanda titik tiga yang terletak di kanan atas layar.
  3. Pilih opsi "Batal mengikuti".
  4. Ulangi langkah ini untuk semua saluran yang Anda ikuti.

Setelah Anda berhasil berhenti mengikuti semua saluran, tampilan status WhatsApp akan kembali seperti semula.

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr