Jawara Banget! Pasukan Tiongkok Jadi Asal-usul Kota Singkawang Ada hingga Saat Ini, Terdampar Bak Putri Duyung
Jawara Banget! Pasukan Tiongkok Jadi Asal-usul Kota Singkawang Ada hingga Saat Ini, Terdampar Bak Putri Duyung-PEXEL-
Asal Usul Nama Singkawang
Dalam sejarahnya, Kota Singkawang pernah menjadi bagian dari wilayah Kerajaan Sambas. Walaupun begitu, pusat kekuasaan Kerajaan Sambas pada masa itu belum mencapai wilayah Singkawang secara langsung.
Pertama kali Singkawang dikenal oleh orang Eropa pada tahun 1834. Nama Singkawang tertulis dalam buku berjudul "The Eastern Seas" karya George Windsor Earl. George menulisnya sebagai "Sinkawan."
adv
Pada masa itu, Singkawang lebih dikenal sebagai daerah koloni Tiongkok di tengah pemerintahan kongsi-kongsi penambang emas yang berkuasa di Monterado, yang merupakan pusat kekuasaan para penambang.
Pada tahun 1891, pemerintah kolonial Belanda mulai memperhatikan daerah-daerah di luar Pulau Jawa dan membuka jalur pelayaran pantai, terutama yang dekat dengan Singapura.
Singkawang, pada saat itu, memiliki pelabuhan yang dibangun bersama dengan cabang Konijnlijk Peketvaart Maatschappj (KPM).
Selain itu, modal asing (Belanda) juga diberi izin untuk beroperasi di sana, seperti perusahaan listrik ANIEM (Algemene Nederlands Indiesche Elecktriesche Maatschaappij).
Pada tahun 1912, Belanda mulai membangun jalan darat yang menghubungkan Pemangkat, Singkawang, dan Bengkayang, yang dikenal sebagai Mendareng.
Kelanjutan,