Isu Tiga Kabupaten dan Kota Baru di Jawa Barat Bikin Ketar-ketir, Kenapa? Simak Calon Wilayah Baru Diambil dari Kecamatan Ini

Isu Tiga Kabupaten dan Kota Baru di Jawa Barat Bikin Ketar-ketir, Kenapa? Simak Calon Wilayah Baru Diambil dari Kecamatan Ini

Peta Jabar-map data-

3 Kabupaten dan kota Baru di Jawa Barat 

1. Kabupaten Bantal Cimale

Salah satu wacana pemekaran daerah yang menonjol adalah pembentukan Kabupaten Bantal Cimale yang akan terpisah dari Kabupaten Majalengka. Sebanyak sembilan kecamatan, yaitu Cikijing, Bantarujeg, Banjaran, Talaga, Argapura, Maja, Malausma, Lemahsugih, dan Cingambul, berencana untuk menjadi bagian dari kabupaten baru ini. Rencananya, ibukota Kabupaten Bantal Cimale akan berlokasi di Kecamatan Argapura atau Kecamatan Cikijing, yang akan menjadi pusat administratif dan pemerintahan yang menghubungkan masyarakat di wilayah baru ini.



adv

2. Kabupaten Kertajati

Usulan lain adalah pembentukan Kabupaten Kertajati yang juga akan terpisah dari Kabupaten Majalengka. Sembilan kecamatan, termasuk Kertajati, Sumberjaya, Jatitujuh, Ligung, Jatiwangi, Rajagaluh, Sindangwangi, Palasah, dan Leuwimunding, berencana untuk menjadi bagian dari Kabupaten Kertajati. Rencananya, ibukota Kabupaten Kertajati akan berlokasi di Kecamatan Kertajati atau Kecamatan Jatiwangi, yang akan menjadi pusat administrasi dan pemerintahan yang akan melayani masyarakat di wilayah ini.

Baca juga: Daftar Lengkap 144 Penyakit yang Ditanggung BPJS Kesehatan, Cek Penyakit Dalam hingga Kandungan Termasuk?


mg2

Baca juga: Pandawara Artinya Apa? Simak Profil dan Awal Terbentuknya Sekelompok Pemuda Peduli Lingkungan

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr