Kota dan Kabupaten Baru Segera Lahir di Kepri! 10 Kecamatan Ini Pilih Berpencar dan Bentuk Daerah Diluar Riau

Kota dan Kabupaten Baru Segera Lahir di Kepri! 10 Kecamatan Ini Pilih Berpencar dan Bentuk Daerah Diluar Riau

pulau-FrankyFromGermany/pixabay-

Kota dan kecamatan yang lahir di Kepulauan Riau

Salah satu wilayah yang diusulkan untuk pemekaran adalah daerah yang memegang peran penting dalam perekonomian Kepri. Meskipun berjarak sekitar 89 km dari Tanjungpinang, daerah ini menjadi pusat ekonomi di provinsi ini.

Selain itu, daerah ini juga memiliki jumlah penduduk terbanyak di seluruh provinsi Kepri. Pada tahun 2022, jumlah penduduknya mencapai 1.269.410 jiwa dengan luas wilayah sekitar 960,25 km2.



adv

Awalnya, pembentukan daerah ini diusulkan oleh Presiden Soeharto saat masih menjabat. Pada saat itu, statusnya masih berupa desa dan merupakan bagian dari wilayah Provinsi Riau.

Namun, ketika Presiden BJ Habibie menjabat, statusnya diubah menjadi kota administratif.

Saat ini, daerah ini telah ditetapkan oleh pemerintah sebagai kawasan ekonomi khusus. Nama daerah tersebut adalah Batam, sebuah kota yang terletak hanya 20 km dari Singapura.


mg2

Usulan pemekaran Batam menjadi provinsi baru muncul dengan tujuan agar pembangunan dapat dilakukan secara lebih efektif dan optimal.

Dengan pemekaran tersebut, diharapkan potensi ekonomi daerah dapat lebih berkembang dan mendukung pertumbuhan ekonomi secara keseluruhan.

Baca juga: Spoiler Drama Korea Strong Girl Nam Soon (2023) Episode 3 Sub Indo - Keajaiban dan Petualangan di Gangnam!

Baca juga: Spoiler Terbaru Drama China Mr. and Mrs. Chen (2023) Episode 5 6 Sub Indonesia - Kisah Cinta dan Aksi Mata-mata di Layar Kaca!

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr