Misterius Gumpalan Hitam di Pantai Krakal Gunungkidul Ternyata Apa? Simak Kondisi Terkini dan Penjelasan SAR Wilayah Baron

Misterius Gumpalan Hitam di Pantai Krakal Gunungkidul Ternyata Apa? Simak Kondisi Terkini dan Penjelasan SAR Wilayah Baron

ilustrasi-anastasia-nele/unplash-

 

Gumpalan hitam di Pantai Krakal Gunungkidul 

"Sudah dilakukan pembersihan pada hari Minggu.

Dilakukan oleh tim pembersih pantai dari DLH menggunakan sarung tangan lateks dan gumpalan tersebut kemudian dikubur di pasir," kata Marjono. 



adv

Gumpalan hitam tersebut sebelumnya telah menimbulkan dampak serius pada biota laut.

Berbagai hewan laut, seperti kepiting dan siput laut, terlihat mati tepat di sekitar gumpalan hitam tersebut. Bahkan, gumpalan hitam tampak menempel pada tubuh dari kepiting yang mati.

Menurut Marjono, kematian biota laut pertama disebabkan oleh gumpalan tersebut, dan yang kedua disebabkan oleh panas karena air laut tidak naik, sehingga daerah yang biasanya terendam air laut sekarang menjadi daratan pasir karena air surut.


mg2

Meskipun kejadian ini telah mendapat perhatian serius, Pantai Krakal pada hari ini terlihat tidak begitu ramai dikunjungi oleh wisatawan.

Baca juga: BARU! Link Nonton Donghua Swallowed Star Season 4 Episode 88 89 SUB Indo, Legal Bahasa Indonesia Bukan Anichin Anixina

Baca juga: Mulai Pekan Ini! Daftar Lengkap Harga Tiket MotoGP Mandalika 2023, Cara Beli Online, dan Link

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr