Warga Solok Selatan Tahu Gak Nih? Hasil Pemekaran Sumatera Barat Resmi Jadikan Kabupaten Ini Provinsi Baru Kaya Tambang Emas
daerah-robert-bye/unplash-
RIVAL.co.id - Warga Solok Selatan Tahu Gak Nih? Hasil Pemekaran Sumatera Barat Resmi Jadikan Kabupaten Ini Provinsi Baru Kaya Tambang Emas.
Kabupaten Solok Selatan, salah satu kabupaten di Provinsi Sumatera Barat, menjadi sorotan sebagai salah satu calon provinsi baru yang potensial di Indonesia.
adv
Wilayah ini kaya akan sumber daya alam, terutama logam berharga seperti emas, perak, dan tembaga. Selain itu, kabupaten ini juga memiliki beragam bahan galian seperti batu gamping, pasir, dan batu sungai.
Pertambangan emas di Kabupaten Solok Selatan tersebar di empat kecamatan, yaitu Kecamatan Koto Parik Gadang Diateh, Kecamatan Sungai Pagu, Kecamatan Sangir, dan Kecamatan Sangir Batanghari.
Potensi tambang emas ini menjadi salah satu aset berharga bagi daerah ini.