Jangan Panik Dulu! BMKG Ungkap Jadwal Prakiraan Awal Musim Hujan 2023 di Jawa Timur, Catat Wilayahnya di Sini!

Jangan Panik Dulu! BMKG Ungkap Jadwal Prakiraan Awal Musim Hujan 2023 di Jawa Timur, Catat Wilayahnya di Sini!

Ilustrasi hujan-xusenru/pixabay-

Rival.co.id - Jangan Panik Dulu! BMKG Ungkap Jadwal Prakiraan Awal Musim Hujan 2023 di Jawa Timur, Catat Wilayahnya di Sini!

Musim kemarau yang panas telah melanda Jawa Timur, serta daerah-daerah lainnya, dan masyarakat pun tak sabar menanti datangnya musim hujan yang mendatangkan kesegaran.



adv

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah membagikan informasi prakiraan cuaca awal musim hujan untuk berbagai daerah di provinsi Jawa Timur (Jatim) yang begitu dinanti-nantikan.

Baca juga: Sinopsis Drama Jepang TERBARU Bugiugi (2023) Episode 2 Sub Indo: Kisah Suzuko Hanada Menjadi Bintang Pascaperang

Baca juga: Muncul Desa Baru di Bojonegro, Tinggal Tunggu Peluncuran, Pemekaran 4 Desa


mg2

Baca juga: Mudah dan Praktis! Simak dengan Baik Tips Melakukan Morning Routine Skincare Bikin Kulik Fresh dan Kenyal, Pemula Wajib Belajar!

Namun, menurut BMKG, prakiraan awal musim hujan ini tidak merata di seluruh kabupaten dan kota di Jawa Timur.

Tanggal awal musim hujan bisa berbeda-beda antar wilayah, sehingga penting untuk memahami jadwal prakiraan cuaca secara detail. Jadwal prakiraan awal musim hujan 2023 untuk provinsi Jawa Timur adalah sebagai berikut:

1. November Minggu ke-2:

  • Kabupaten Kediri bagian barat
  • Kabupaten Tulungagung bagian utara
  • Kabupaten Trenggalek bagian utara
  • Kabupaten Ponorogo bagian timur
  • Kabupaten Blitar sebagian daerah
  • Kabupaten Malang bagian barat

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr