Luasnya Cuma 1,57 Km! Kota Sibolga Dijuluki Daerah Terkecil di Indonesia, Fakta Menariknya Bikin Kaget Harus Tau Warga Sumatera Utara

Luasnya Cuma 1,57 Km! Kota Sibolga Dijuluki Daerah Terkecil di Indonesia, Fakta Menariknya Bikin Kaget Harus Tau Warga Sumatera Utara

ILUSTRASI-Quangpraha/pixabay-

Fakta Menarik Sibolga 

Kota terkecil di Indonesia: Dilansir dari data Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Sibolga tahun 2022, jumlah penduduk Kota Sibolga mencapai sekitar 90.366 jiwa, terdiri dari 45.335 jiwa laki-laki dan 45.031 jiwa perempuan.

Dengan luas wilayah yang sangat terbatas, Kota Sibolga memiliki kepadatan penduduk yang cukup tinggi, mencapai sekitar 12.568 jiwa per kilometer persegi.



adv

Namun, meskipun ukurannya kecil, Kota Sibolga memiliki sejumlah fakta menarik yang membuatnya istimewa. Berikut adalah empat fakta menarik tentang Kota Sibolga:

Dibangun pada Masa Kolonial Belanda: Sebelum menjadi Kota Sibolga seperti yang kita kenal saat ini, kota ini dulunya hanya merupakan sebuah bandar kecil di Poncan Ketek. Pada abad ke-19, pemerintah kolonial Belanda memutuskan untuk mendirikan Bandar Baru, yang kemudian menjadi cikal bakal Kota Sibolga. Kota ini direncanakan sebagai kota pelabuhan dan pusat perdagangan karena letaknya yang strategis.

Baca juga: Belum Genap Setahun Dodi Hidayatullah Eks Personel Adam Umumkan Menikah Lagi, Dokter Auliya Rahmi Mantan Istri Beri Tanggapan? 


mg2

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU

vidstr